Profil
- Senin, 03 Oktober 2022
- Berita Pengumuman Sekilas-info
- Ariyanto
- 0 komentar
VISI
Terwujudnya Siswa Beriman dan Taqwa, Berprestasi, Berbudaya dan Berwawasan Lingkungan”
MISI
Melaksanakan pembelajaran yang inovatif, efektif dan partisipatif. Meningkatkan prestasi akademik, non akademik dan prestasi di bidang keagamaan. Meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) warga sekolah